Posts

10 Macam Jenis situs berdasakan kegunaannya

Berikut ini beberapa Macam Jenis situs berdasakan kegunaannya.  1. Situs Portal Portal, seperti  Yahoo! , adalah situs Web yang yang menawarkan beragam layanan internet dari satu lokasi tunggal yang mudah digunakan. Misalnya menawarkan mesin pencari, direktori, berita terbaru, e-mail, game, dan banyak lagi. Contoh portal lainnya: AltaVista ,  AOL ,  MSN , dan  Netscape . 2. Situ Berita Situs macam ini mengandung materi terbaru yang berhasil diliput dan ditampilkan dalam Web. Keuangan, olahraga, selebritis, hingga berita politik. Hal-hal yang biasanya hanya kita dapatkan dari televisi, radio, amupun surat kabar sekarang dapat diakses dengan mudah dengan sekali klik. Misalnya situs berita  CNN . 3. Situs Informasi Jaman sekarang orang haus akan informasi, dan di Web terlah terdapat banyak situs-situs berisi banyak informasi yang susah didapat di dunia nyata. Ingin tahu lebih banyak tentang chord gitar misalnya, silakan buka  Ulimate-guitar . 4. Situs Bisnis Situs ini b

3 Situs Berbagi Video Pribadi kita

urang lebih ada tiga situs berbagi video pribadi yang harus Anda ketahui dan gunakan. Dan mungkin, beberapa situs yang disebutkan nanti sudah familiar bagi Anda. Berikut ini tiga situs yang dimaksud: 1. YouTube Bukan sebuah rahasia lagi, bahwasanya YouTube menjadi tempat yang bagus untuk menyimpan berbagai macam video pribadi. Untuk menyimpan video-video yang ingin Anda bagikan kepada orang-orang tertentu, Anda hanya perlu memilih mode Private. 2. Facebook Selain menggunakan YouTube, Facebook juga bisa menjadi situs berbagi video pribadi yang sangat mudah untuk Anda gunakan. Bagaimana caranya? Upload video yang ingin dibagikan, kemudian pilih Teman spesifik. Silakan mencari akun dari keluarga, saudara, atau teman. Apabila sudah ketemu, silakan klik Kirim. 3. Google Drive Situs terakhir yang bisa Anda manfaatkan untuk berbagi video pribadi adalah dengan memanfaatkan layanan penyimpanan gratis, seperti Google Drive. Layanan penyimpanan gratis tidak hanya Google D

Macam Situs Yang Digunakan Untuk Ngeblog

Image
Di bawah ini beberapa macam situ untuk ngeblog Nah pada kesempatan kali ini saya akan menulis tentang situs-situs dan tools yang menyediakan fitur/layanan untuk membuat web/blog secara gratis maupun berbayar. Berikut adalah berbagai macam situs/tools/layananan tersebut: 1. Weebly.com Weebly adalah sebuah sarana untuk membuat website gratis. Menggunakan format widget, memungkinkan pengguna untuk membuat halaman dengan hanya beberapa klik, menyeret dan menjatuhkan elemen halaman yang berbeda (gambar, teks, atau konten interaktif, dll) ke halaman dan mengisi konten. Situs ini diciptakan oleh David Rusenko, Dan Veltri, dan Chris Fanini, dan semua yang menghadiri Penn State untuk gelar sarjana. Weebly pernah masuk dalam majalah Time sebagai Situs Keempat terbaik dari lima puluh situs pada tahun 2007. 2. Blogger.com Blogger memperbolehkan penggunanya untuk mempublikasikan blognya di server lain, melalui FTP hingga 1 Mei 2010. Setelah tanggal tersebut, semua blog